Arytera littoralis Blume, Koleksi Kebun Raya Bogor yang sangat tua, Berumur 154 Tahun saat 2020
Arytera littoralis Blume, Koleksi Kebun Raya Bogor yang sangat tua
Arytera littoralis Blume
Arytera littoralis adalah salah satu spesies tumbuhan dari famili Sapindaceae. Itu ditemukan di Sumatera, Indonesia.
Arytera littoralis Blume |
Arytera littoralis Blume, 154 Years Old |
Pohon Arytera littoralis Blume di Kebun Raya Bogor ditanam pada tahun 1866 , pada tahun 2020 ini sudah berumur 154 Tahun. Luar biasa. Semoga segera ada peremajaan untuk mempersiapkan cadangan tanaman.
Ciri ciri dan Identifikasi tanaman
Habitus Arytera littoralis Blume |
Habitus Tanaman
Diameter Tajuk : 10 - 15 meter
Tanaman
Pohon : batang berkayu, tumbuhan berukuran besar, percabangan jauh dari tanah Kanopi sangat rapat dan cocok untuk tanaman peneduh di pinggir jalan atau di taman.
Daun Arytera littoralis Blume |
Batang dan Percabangan Tanaman
Percabangan sepanjang batang utama dan bercabang panjang. Kanopi berbentuk Segitiga bulat.
Daun Arytera littoralis Blume |
Daun Tanaman
Susunan daun dari batang - Leaf Arr. on Stem : opposite
Pinggir daun - Leaf Margins : entire rata
Pangkal daun : attenuate
Bunga Arytera littoralis Blume |
Bunga Tanaman
Bunga Arytera littoralis Blume |
Buah Tanaman
Arytera littoralis Blume |
Kesesuaian Lahan dan Adaptasi
Pohon Arytera littoralis Blume |
Klasifikasi Tanaman
Order : Sapindales
Arytera littoralis Blume |
Lokasi pemotretan di Kebun Raya Bogor, Bogor Botanical Garden, Bogor, Jawa Barat, Indonesia.
Camera maker : Samsung
Camera model : SM-G935F
F Stop 1.7
Exposure time : 1/50 sec
ISO Speed : 125
Focal lengh : 4 mm
Lens :
Arytera littoralis Blume |
Planter and Forester
0 Response to "Arytera littoralis Blume, Koleksi Kebun Raya Bogor yang sangat tua, Berumur 154 Tahun saat 2020"
Post a Comment