Tanaman Hias Berdaun Indah dan Berkhasiat Obat, Sambang Colok Ki Sambang Purple Lady Aerva sanguinolenta Achyranthes sanguinolenta
Sambang Colok Ki Sambang Purple Lady
Aerva sanguinolenta Achyranthes sanguinolenta
Achyranthes sanguinolenta
Nama Populer :
Sambang
Colok Ki Sambang Purple Lady
Nama Latin : Aerva sanguinolenta Achyranthes
sanguinolenta
Family :
Amaranthaceae
Origin - Daerah Asal : Asia, Indonesia, Philipina, Malaysia
India Cina
Letak Landscape : Halaman Depan, teras, Tanaman
Pot, Tanaman Pagar, Pinggir Jalan
Tipe Tanaman Hias : Tanaman Hias Daun
Propagasi perbanyakan : biji, Stek batang
Media Tanah : Campuran tanah, Kompos
Perlakuan khusus : Pemupukan dan Pemangkasan
Tanaman hias Sambang Colok Ki Sambang Purple Lady atau Aerva
sanguinolenta atau Achyranthes sanguinolenta merupakan tanaman berdaun
ungu yang berbentuk oval dengan ujung meruncing dan seluruh permukaan daun ditutupi
bulu bulu halus.
Tanaman ini dapat tumbuh hingga ketinggain sekitar 2 meter
dan dalam pemeliharaan biasanya dipangkas dengan ketinggian 0.75 – 1 meter.
Daun cantic keunguan dan tersususn secara rapat, tanaman
Sambang Colok seringkaliu ditanam sebagai pagar hidup atau pagar pembatas yang
ditanam rapat supaya kelompok daunnya menyatu dan rimbun.
Rajin rajinlah melakukan pemangkasan supaya tetap berganti
dengan cabang baru dan daun baru.
0 Response to "Tanaman Hias Berdaun Indah dan Berkhasiat Obat, Sambang Colok Ki Sambang Purple Lady Aerva sanguinolenta Achyranthes sanguinolenta"
Post a Comment